Bulung Gadung Tutu (khas karo) | GERSANG TAPI DAMAI
Breaking News
Loading...

Selasa, 15 Maret 2016

Bulung Gadung Tutu (khas karo)

       
       Bulung Gadung Tutu merupakan suatu masakan khas karo yang terdiri dari gabungan antara daun ubi , buah rimbang ditambah dengan bumbu-bumbu yang membuatnya lezat , Bulung Gadung Tutu ini juga salah satu makanan favorite khas karo , termasuk saya juga sangat menyukainya , apalagi kalau orang tua saya yang memasaknya , nasi saya pun bertambah 2x lipat . hehehehe

setelah saya jelajahi , karena nikmatnya Bulung Gadung Tutu ini sudah banyak beredar di rumah makan - rumah makan di medan khusunya ,  .  .
berikut ini saya akan membuat racikan untuk membuat Bulung Gadung Tutu



bahan-bahan :
* 2 ikat daun singkong di ambil yang muda , supaya lebih nikmat
* boleh juga di tambah pucuk pepaya + daun yang masih muda secukupnya (menurut selera)
* buah rimbang (tekokak) secukupnya
* terong secukupnya
* 3 batang sereh
* cabe rawit secukupnya
* garam secukupnya
* 2 ekor ikan sale , yang sudah di bakar sebelumnya supaya lebih beraroma
* 2 buah bunga asam patikla yang belum mekar
* 1 buah kelapa tua , ambil santan nya
* 1 siung arias


langlah-langkah memasaknya :

panaskan air terlebih dahulu ,
tumbuk daun singkong yang muda , rimbang (tekokak) , setelah halus masukkan ke air yang sudah di panaskan terlebih dahulu  , aduk dengan rata  , kemudian masukkan ciak-ciak , arias , ikan sale, terong dan bunga asam patikala , trus masukkan santan yang sudah di peras , aduk sampai matang .
setelah matang , hidangan siap di santap .

slamat menikamati . . .




google+

linkedin

About Author
  • Donec sed odio dui. Duis mollis, est non commodo luctus, nisi erat porttitor ligula, eget lacinia odio sem nec elit. Sed posuere consecteturDonec sed odio dui. Duis mollis, est non commodo luctus, nisi erat porttitor ligula, eget lacinia odio sem nec elit. Read More

    0 komentar:

    POST A COMMENT

     

    Gallery

    About Us